Program Biodata Auto Umur Dengan C++


Untuk melanjutkan dari postingan saya sebelumnya yaitu program menu pada C++, pada menu pertama ini kita akan membuat program biodata yang nantinya dapat menampilkan umur kita dengan cara memasukan tahun kelahiran kita.

 ( klik gambar untuk memperbesar )



Berikut ini adalah codinganya :


case 1:
clrscr();
char nama[20], alamat[20];
int tahun, umur;
cout<<"=============Program Bodata==============\n";
cout<<"Masukan Nama    : "; cin>>nama;
cout<<"Masukan Alamat  : "; cin>>alamat;
cout<<"Tahun Lahir     : "; cin>>tahun;
cout<<"=========================================\n\n";
umur=2013-tahun;
cout<<"Nama Anda Adalah      : "<<nama<<"\n";
cout<<"Alamat Anda Adalah    : "<<alamat<<"\n";
cout<<"Umur Anda Adalah      : "<<umur<<"\n\n";
cout<<"Tekan Enter Untuk Kembali Kemenu";
getch();
goto mulai;

Sedangkan ini jika kalian ingin membuat program di atas terpisah dari menunya :


#include<conio.h>
#include<iostream.h>
main() {
clrscr();
char nama[20], alamat[20];
int tahun, umur;
cout<<"=============Program Bodata==============\n";
cout<<"Masukan Nama    : "; cin>>nama;
cout<<"Masukan Alamat  : "; cin>>alamat;
cout<<"Tahun Lahir     : "; cin>>tahun;
cout<<"=========================================\n\n";
umur=2013-tahun;
cout<<"Nama Anda Adalah      : "<<nama<<"\n";
cout<<"Alamat Anda Adalah    : "<<alamat<<"\n";
cout<<"Umur Anda Adalah      : "<<umur<<"\n\n";
cout<<"Tekan Enter Untuk Kembali Kemenu";
getch();
}

Maka hasilnya akan seperti ini :

( klik gambar untuk memperbesar )

Keterangan : 
buat 4 buah variable, di 2 variable bertipe data char, dan 2 variable bertipe data integer. pada coding di atas kita menggunakan variable nama dan alamat dengan type data char, sedangkan tahun dan umur bertype data integer, setelah itu kita buat tampilan awal serta inputan untuk masing-masing variable dengan perintah cin dan cout, lalu tetapkan rumusnya var umur = tahun_sekarang - var tahun. lalu tampilkan kembali hasil inputanya dengan perintah cout <<. 

Untuk selanjutnya kita akan belajar untuk membuat program Deret AB dengan C++

Untuk program biodata pada C++ bisa di download DISINI !

Terimakasih sudah datang dan membaca artikel kami Sertakan link sumber untuk menghargai karya cipta orang lain :)

1 comments:

Anonim mengatakan...

Program Biodata Auto Umur Dengan C++ >>>>> Download Now

>>>>> Download Full

Program Biodata Auto Umur Dengan C++ >>>>> Download LINK

>>>>> Download Now

Program Biodata Auto Umur Dengan C++ >>>>> Download Full

>>>>> Download LINK

Posting Komentar

Dilarang Menggunakan Bahasa Yang Kotor Dan Berbau SARA
jika ada link yang rusak atau request silahkan menuju ke link ini : DISINI

Total Tayangan Halaman